Halaman ini adalah versi tampilan cetak (print view) dari:
http://sabda.org/publikasi/kados/531

KADOS edisi 531 (19-6-2020)

KADOS Edisi Khusus 12/2020

Yayasan Lembaga SABDA KALENDER DOA SABDA Edisi COVID-19 (12) 19 Juni 2020
Situasi COVID-19 di Indonesia per 18 Juni 2020 | pkl. 16.00
Sumber: www.covid19.go.id
42.762 23.625 16.798 2.339
POSITIF PERAWATAN SEMBUH MENINGGAL
Bahaya COVID-19 Kemajuan Riset Obat COVID-19
Saat ini, ada sejumlah riset mengenai obat untuk COVID-19 yang dilakukan oleh WHO maupun negara-negara di dunia. Data terbaru menyebutkan bahwa ada kemajuan untuk riset tersebut meski tetap harus disikapi dengan hati-hati.
Pokok Doa
1. Bersyukur kepada Tuhan untuk setiap usaha dan riset pengobatan COVID-19 yang dilakukan oleh semua pihak. Beberapa hasil uji klinis awal penggunaan obat-obatan dari riset tersebut dapat menyelamatkan nyawa pasien kritis.
2. Doakan untuk langkah-langkah selanjutnya, khususnya untuk analisis data lengkap terhadap berbagai riset tersebut, agar WHO dapat memperbarui panduan tentang bagaimana dan kapan obat-obatan tersebut harus digunakan dalam pengobatan COVID-19.
Panduan Pokok Doa COVID-19 dari SABDA dapat dilihat di: corona.sabda.org
Untuk mengirim persembahan: BCA Ps. Legi Solo, No. 0790266579, a.n. Yulia Oeniyati
©, 2020 -- Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) -- corona.sabda.org

 

© 1997-2016 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)
Isi boleh disimpan untuk tujuan pribadi dan non-komersial. Atas setiap publikasi atau pencetakan wajib menyebutkan alamat situs SABDA.org sebagai sumber dan mengirim pemberitahuan ke webmaster@sabda.org